Lampung, SAHABATMANCING.COM – Komunitas Jakarta Angler Community tengah melangsungkan kegiatan trip akbar mancing bersama di spot Sea Mount Reef (SMR) Lampung, Kamis, 28 Februari-1 Maret 2019. Sekitar 40 pemancing dari Jakarta, Bandung, Palembang, Bengkulu, Padang, Pontianak, Makassar hingga Kuala Lumpur, Malaysia, ikut bergabung menggunakan 3 armada andalan yaitu; KM Berdikari 8, Berdikari 9 dan Singa […]
Jangkar FC: Menjangkar Wisata Mancing Lampung
Dibutuhkan sebagai penyeimbang dari sebuah bahtera kala bersandar ditengah guncangan kecamuk samudera, menjadikan jangkar sebagai elemen penting dalam dunia pelayaran. Nama dan filosofi ini coba diambil oleh sebuah komunitas asal Lampung, Jangkar FC. Mempertahankan promosi potensi laut Lampung yang sudah lama mahsyur di telinga para pemancing nusantara jadi akar kuat Jangkar FC untuk terus berkibar. […]