Handline Ketika Menemui Fenomena ‘Boiling’

Bagikan:
Teknik mancing tanpa piranti modern (handline) menggunakan kotrekan kerap digunakan pada saat menemui fenomena ‘boiling’ kawanan Tongkol di tengah laut. Metode tradisional ini dianggap lebih efektif karena mampu mendapatkan ikan lebih banyak dari deretan mata kail yang dipasang sejajar. Di balik efektifitasnya, handline menghadirkan resiko buruk, diantaranya tangan yang bisa terluka tergesek senar akibat tarikan ikan. Untuk itu, jangan pernah meremehkan fungsi dari sarung tangan jika sedang melakukan handline. SAHABATMANCING/RICO PRASETIO
Bagikan:
Chat